Harga Suku Cadang Mitsubishi Xpander Tahun 2018

mitsubishi xpander

Mitsubishi Xpander merupakan salah satu mobil yang paling ditunggu kedatangannya oleh masyarakat Indonesia. Mobil yang diunggulkan sebagai adiknya Pajero sport ini berhasil menjajaki pasar pelanggan di Indonesia, hingga masyarakat rela mengantri untuk dapat memiliki mobil ini. Mobil Mitsubishi ini mempunyai desain yang sangat elegan dan areodinamis, jadi kebanyakan orang langsung jatuh hati saat pandangan pertama.

mitsubishi xpander

Tak cukup sampai disini saja kelebihan dari mobil ini, Mitsubishi Xpander ini bisa dikatakab sebagai mobil yang tangguh dan handal dalam berbagai medan. Harga Xpander ini dibanderol dengan harga yang lebih murah ketimbang Pajero sport, sehingga menjadikan mobil ini sebagai idola baru masyarakat. Berdasarkan penjelasan dealer resmi Mitsubishi, mobil telah didukung berbagai suku cadang seperti sparepart ataupun desain eksteriornya.

Membahas mengenai mahal atau murahnya harga cadang dari mobil Mitsubishi Xpander ini merupakan suatu hal yang relatif. Bisa saja disebut mahal apabila Anda terbiasa untuk membayar pengeluaran yang lebih sedikit. Sementara bagi Anda ynag sudah biaya membayar pengeluaran banyak dalam melakukan servis mobil, tentunya hal ini akan terlihat jauhh lebih murah.

Tingkatan mahal atau murahnya suatu harga bisa dibandingkan berdasarkan harga dari suku cadang lain. Contohnya saja seperti harga cadang mobil Xpander yang dibandingkan dengan mobil Xenia. Tentunya harga suku cadang mobil Xpander Anda akan terlihat jauh lebih murah, walaupun perbedaan dari harganya tak terlalu berarti.

mitsubishi xpander

Mobil Mitsubishi Xpander memang telah ditunggu kehadirannya oleh masyarakat di Indonesia, tak hanya produknya saja yang diunggulkan. MMKSI yang merupakan distributor Mitsubishi di Indonesia ternyata telah menyiapkan berbagai suku cadang mobil keluarga terbaru ini. Di tempat tersebut memberikan gambaran semisal untuk harga pada saringan oli dan udara yang tersedia sekitar harga jual Rp. 32 ribu per oil filter dan Rp. 112 per air element cleaner.

Sementara harga businya semisal Rp. 262 ribu per satuan, jadi mobil Xpander tersebut memakai empat sehingga total pembayarannya adalah Rp. 1.048 ribu. Salah seorang petugas sparepart dari sebuah bengkel resmi Mitsubishi di Jawa Barat menjelaskan bahwa tidak hanya harga suku cadang dan biaya jasa yang telah disiapkan.

Jadi setidaknya para konsumen telah mengetahui estimasi biaya servis terhadap mobil Mitsubishi Xpander ini, meskipun servis mobil berkala masih secara gratis. Pada besaran biaya jasa bervariasi seperti jasa ganti oli mesin Rp. 55 ribu, ganti oli transmisi Rp 50 ribu, Biaya servis dan penggantian kampas rem Rp. 450 ribu, scanner Rp. 350 ribu, Tune-Up Rp. 325 ribu dan kuras tangki bensin Rp. 275 ribu.

Itulah informasi singkat mengenai harga suku cadang mobil mitsubishi Xpander, apabila Anda berencana ingin membeli mobil Xpander ini bisa hubungi kami langsung ke BPR KS dan dapatkan penawaran serta pelayanan terbaik disana. BPR KS